top of page

PARADE WISUDA

parwis.jpg

Parade Wisuda adalah sebuah bentuk apresiasi warga KMTE terhadap wisudawan dan wisudawati jurusan Teknik Elektro Telkom University. Acara ini terdiri dari arak-arakan dan Farewell Party.

Arak-arakan adalah sebuah acara yang diikuti oleh KMTE dengan rangkaian acara berupa parade khas KMTE dan melakukan persembahan yang diberikan oleh calon warga KMTE.

Farewell Party adalah malam perpisahan yang juga bertujuan untuk memberikan persembahan dan pertunjukkan terakhir untuk wisudawan dan wisudawati. Farewell diisi dengan sambutan dan pertunjukkan musik dari warga aktif KMTE.

bottom of page